Pacuan Kuda Dalam Rangka Memperingati HUT RI Ke-71 di Lapangan Gelora Pada Eweta

Pacuan Kuda Dalam Rangka Memperingati HUT RI Ke-71 di Lapangan Gelora Pada Eweta

PK tribratanewssumbabarat.com - Pembukaan Pacuan Kuda dalam rangka memperingati HUT Proklamasi Kemerdekaan RI yang Ke 71 Tahun 2016 di Lapangan Gelora Pada Eweta, Kel. Pada Eweta, Kec. Kota Waikabubak, Kab. Sumba Barat. Giat tersebut di Buka oleh Wakil Bupati Kab. Sumba Barat MARTEN NGAILU TONY, S.P, dan di hadiri oleh Anggota DPRD kab. Sumba Barat, Kapolres Sumba Barat, Dandim 1613 Sumba Barat, Kajari Sumba Barat, Anggota Porkopimda Kab. Sumba Barat, Para Pimpinan SKPD, Seluruh Pemilik Kuda yang mengikuti Perlombaan dan seluruh Elemen Masyarakat, Adapun Kelas yang di pertandingkan dalam Pacuan Kuda tersebut sebanyak 13 kelas yang terdiri dari Kelas Pemini, P1, P2, P3, E Mini, E, E2, D Mini, D, C, B, A, dan A Open dengan keseluruhan jumlah Kuda yang di perlombakan sebanyak 332 Ekor Kuda, Dalam Pembukaan Pacuan Kuda tersebut untuk hari ini di pertandingkan 4 ( Empat ) Klas yang terdiri dari Kelas B, P Mini, P1 dan P2 dan Giat Berakhir Pukul 17.30 Wita dalam keadaan aman, tertib dan lancar. (23/08/2016_Res SB)