Tribratanewssumbabarat.com
; Memberikan sosialisasi kamtibmas maupun Lalu Lintas terus dilakukan oleh pihak Polres Sumba Barat dan Polsek Jajararan.
Hari Selasa tanggal 19 Februari 2019 giliran Polsek Loura yang menyambangi SMK Kasimo Kererobo, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya untuk memberikan imbauan tentang taat berlalu lintas.
Dalam giat tersebut personil Polsek Loura mengimbau para siswa siswi agar selalu taat aturan Lalu Lintas saat berkendara. Yang paling penting para Siswa Siswa diimbau agar selalu menggunakan helm dan meningkatkan kewaspadaan sehingga tidak membahayakan diri sendiri maupun orang lali.
IG