POLRES SUMBA BARAT SIAGA SATU TERKAIT TERORIS
TERKAIT ADANYA AKSI TEROR DI JAKARTA PADA TANGGAL 14 JANUARI 2016, KAPOLRI MEMERINTAHKAN SIAGA I UNTUK LEBIH MENINGKATKAN GIAT PATROLI GUNA MENGANTISIPASI TERJADINYA AKSI – AKSI TEROR OLEH KELOMPOK ISIS MAUPUN KOLOMPOK LAIN.
BERDASARKAN TELEGRAM KAPOLDA NTT NOMOR :STR / 52 /I / 2016, KAPOLRES SUMBA BARAT AKBP MUHAMAD ERWIN MEMERINTAH SELURUH ANGGOTA POLRES SUMBA BARAT HARUS LEBIH WASPADA DAN LEBIH MENINGKATKAN GIAT PATROLI GABUNGAN TNI – POLRI SIANG MAUPUN MALAM UNTUK MENGANTISIPASI TERJADINYA HAL – HAL YANG TIDAK DIINGINKAN.